Sempat tertinggal melalui gol bunuh diri Marcelo, Selecao sukses membalikkan kedudukan melalui dua gol Neymar dan gol menit akhir yang dicetak Oscar.
Hasil ini membuat skuat asuhan Luiz Felipe Scolari duduk di puncak klasemen sementara grup A di atas Meksiko, Kamerun, dan tentu saja Kroasia
Susunan Pemain :
Brasil:
Julio Cesar; Dani Alves, Thiago Silva, David Luiz, Marcelo, Paulinho, Gustavo, Hulk, Oscar, Neymar, Fred
Kroasia:
Pletikosa, Srna, Corluka, Lovren, Vrsaijko, Brozovic, Olic, Modric, Rakitic, Perisic, Jelavic
Tidak ada komentar:
Posting Komentar