Dilansir Daily Star, pihak The Gunners siap memanfaatkan keretakan hubungan antara Casillas dan Jose Mourinho dengan membujuk agar sang kiper mau meninggalkan Santiago Bernabeu dan bergabung ke Emirates Stadium.
Casillas sebenarnya sudah pulih total dari cedera jempol, namun ia belum diturunkan dalam starting line-up Los Blancos, baik ketika lawan Galatasaray maupun Levante.
Tersiar kabar, manajer Arsene Wenger siap mengajukan tawaran sebesar €20 juta untuk mendatangkan Casillas pada musim panas nanti
Tidak ada komentar:
Posting Komentar