Andai upaya Nerazzurri menggaet Tevez gagal, Inter sudah menyiapkan alternatif lain. Sejumlah kabar menyebutkan Inter siap memboyong pemain muda Sao Paolo, Lucas Moura, untuk memperkuat tim pada bursa transfer Januari ini.
Namun, usaha Inter mengejar tanda tangan gelandang bertalenta ini tidak akan mudah. Pasalnya, Lucas dan Sao Paolo baru-baru ini menegaskan tidak akan mempertimbangkan transfer.
Jika pun ada penawaran, media setempat mengatakan Sao Paolo hanya akan melepas Moura di atas 35 juta euro
Tidak ada komentar:
Posting Komentar