kesempatan tampil untuk Barcelona. Sementara Sanchez dimainkan sebagai starter pada leg pertama Piala Super Spanyol melawan Real Madrid, Minggu (14/8/2011), Fabregas tampil sebagai pengganti pada leg kedua.
"(Sanchez) pemain yang sangat cepat, mengerti permainan, berkontribusi dalam perebutan bola, yang merupakan sesuatu yang langka, mengingat ia adalah penyerang. ia menampilkan itu (pada leg pertama), di mana ia tampil nyaris tanpa kesempatan berlatih dengan rekan-rekan barunya, dan ia menunjukkan diri mampu menciptakan ketidakseimbangan (bagi lawan). Saya juga yakin kehadiran Cesc Fabregas akan sangat penting untuk Alexis dan juga Lionel Messi," ujar Valdano.
Barcelona mengakhiri Piala Super Spanyol sebagai juara. Setelah bermain imbang 2-2 pada leg pertama, mereka menang 3-2 pada leg kedua. Ini adalah trofi kesebelas Barcelona sejak ditangani Guardiola, 2008 silam
Tidak ada komentar:
Posting Komentar